Bulan April 2014 ini, Marzo genap berumur 20 tahun.
Tanggal faktur, tertulis 19 April 1994. Sedangkan tanggal yang tertulis di surat kendaraan, adalah tanggal 27
April.
Bagi saya, tidak-lah terlalu penting tanggal mana yang dipakai untuk dijadikan sebagai semacam ‘tanda batas’. Toh, saya bukan tipe orang yang suka me-raya-kan
tanggal-tanggal tertentu, terutama tanggal lahir. -Maaf-.
////